Rabu, 23 Mei 2012

Resume topik 7(agama budha di india dan di tiongkok)


a.       Agama budha di india
Sejarah perkembangan budha di india terbagi menjadi 3 periode
1.      Masa perkembangan awal
Masa perkembangan wawl ini terdapat konsili-konsili:
Konsili ke 2: di vesali, bahwa kelompok yang ingin tetap mempertahankan kemurnian vinaya berjumlah lebih kecil ari pada kelompok yang menginginkan perubahan-perubahan . Kelompok pertama kemudian menamakan diri stavirda yang kelak disebut teravada, sedangkan kelompok bhiku yang menginginkan perubahan menamakan diri mahasanghika.
Pada konsili ke 2 sebagai awal adanya 2 kelompok yakni mahasanghika vajian yang kemudian dikenal dengan aliran sselatan hinayana.
Pada konsili ke 3 diadakan sebagai akibat dari sebagian bhiku yang menganut pandangan saravas tivadin, sebagai melawan pandangan tradisional dari yang lebih tua.
Dari konsili 1 sampai 4 secara garis besar terpecahlah aliran budha menjadi empat aliran besar yaitu:
·         Sthavirada menjadi aliran yang sekarang bernama teravada budhis, sedangkan mahasangika dan sarvastivada kelak menjadi aliran mahayan budhis.
·         Teravada budhis berkembang di india semasa raja asoka dan di bawa oleh putra raja asoka yang bernama mahinda ke srilanka dan kelak dari srilanka menyebarlah budha teravada ke asia tenggara pada abad ke 11
·         Mahyana budhis berkembang di india sebagai bukti adanya perguruan budhis nalanda sampai seribu tahun, sampai di hancurkannya oleh pendatang dari Persia.
2.      Masa kekuasan raja asoka
Sebelum raja asoka naik tahta, beliau memegang kuasa sabagai raja muda di india barat, di tahun 249 SM raja asoka mengunjungi tempat-tempat yang berhubungan dengan kelahiran sidharta Gautama .
Pada tahun ke sepuluh masa pemerintahan raja asoka di selenggarakan sangayana yang ke tiga di ibukota maghada, pataliputta. Diberitahukan bahwa pada saat itu terdapat delapan belas aliran dalam ajaran budha .
      Yang penting dalam sejarah pemerintahan raja asoka yan membuat namanya terkenal adalah tulisa-tulisan yang dipahat pada dinding2 dan tiang-tiang batu kebanyakan diantara prasati 2 masih terpelihara serta dapat diselidiki dan ditapsirkan isinya oleh ahli-ahli kesussastraan india.
3.      Kemunduran agama budha di india
Kemunduran budha disebabkan oleh serangan bangsa hun putih dari utara yang banyak menghancurkan pusat-pusat peribadatan agama budha . jumlah wihara yang semakin berkurang sehingga penyebaran agama budha semakin melemah, kemunduran sangha di sebabkan banyaknya unsure non budhis yang masuk ke dalam budha.
a.       Agama budha di tiongkok
Agama budah muncul di tiongkok pada abad sekitar abad pertama . agama budha tumbuh dengan suvur selama awal dinasti tang. Dinasti ini memiliki cirri keterbukaan kuat terhadap pengaruh asing, dan pertukaran unsure kebudayaan dengan india karena banyaknya perjalanan bhiksu budha ke india dari abad ke 4 sampai abad ke 11.
Agama budha di  cina juga melahirkan beberapa aliran besar dalam golongan budha Mahayana:
·         Aliran chan atau dhyana yang didirikan oleh boddhidarma,  aliran ini di kenal sangat radikal terhadap kitab suci yang menjadi sumber ajaran agama budha dan bermaksud untuk kembali pada semangat ajaran budha yang asli sehingga aliran yang didirikannya sangat member tekanan pada teks-teks suci.
·         Aliran vinaya, ajaran ini menekankan pada pelaksanaan vinaya secara ketat. Menurut aliran ini, pengingkaran terhadap dunia dan kesusilaan merupakan kondisi kehidupan sang budha . oleh karena itu aliran ini menekankan pada kehidupan misyik dan membiara.
·         Aliran ching tu atau tanah putih. Ajarannya didirikan pada kitab amithayadana, sebuah kitab yang merupakan kelanjutan kitab shuhau zatiyuha. Aliran ini menekankan pada pemujaan trehadap amida atau amitaba yang mewujudkan diri dalam dewi kwan in.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar